Evakuasi Dua Ekor Ular Masuk Rumah Warga di Purwokerto, Berhasil Diamankan
Jumat, 11 April 2025 - 10:38 WIB
Sumber :
- Tangkapan layar/Instagram @damkar_bms
Banyumas – Peristiwa menegangkan penemuan dua ekor ular di rumah warga daerah Purwokerto.
Baca Juga :
Dukung PHBS Warga, Pemkab Banyumas dan Yayasan Taharah Resmikan Fasilitas MCK di Pasar Kidul
Diketahui dua ekor ular yang masuk ke dalam rumah warga di 2 lokasi yang berbeda.
Warga langsung melaporkan kepada petugas pemadam kebakaran atau Damkar Banyumas.
Baca Juga :
Hujan dan Angin Puting Beliung Hantam Temanggung, Petugas Kerja Maraton Evakuasi Pohon Tumbang
Bergegas langsung di evakuasi oleh petugas Damkar Banyumas dan Penyelamatan.
Evakuasi ular yang pertama pada Kamis, 10 April 2025 pukul 18.00 WIB di Jalan Sokajati RT 2 RW 4 Pasirmuncang Kecamatan Purwokerto Barat.
Baca Juga :
Berniat Wudhu, Nenek di Selakambang Purbalingga Malah Jatuh ke Sumur Evakuasi Dramatis 2 Jam!
Kemudian penemuan yang kedua pada Jumat, 11 April 2025 pukul 00.15 WIB petugas Damkar melakukan evakuasi ular di Jalan Pasar Manis No. 1 Kedungwuluh Kecamatan Purwokerto Barat.
Petugas Damkar Banyumas melakukan evakuasi penangkapan ular menggunakan alat grab stick.
Halaman Selanjutnya
Dengan tenang, ular berhasil ditangkap dan kemudian dimasukkan ke dalam tempat penyimpanan.