Pemkot Solo Bebaskan Sanksi, Ayam Goreng Widuran Buka Kembali Harus Tegaskan Status Nonhalal

Wali Kota Solo tegaskan syarat buka kembali Ayam Goreng Widuran
Sumber :
  • instagram @ayamgorengwiduransolo

Dengan keputusan ini, Warung Ayam Goreng Widuran diharapkan dapat kembali melayani pelanggannya dengan jujur dan transparan mengenai status produk, sehingga kepercayaan masyarakat tetap terjaga dan bisnis dapat berjalan lancar.

Dukung PHBS Warga, Pemkab Banyumas dan Yayasan Taharah Resmikan Fasilitas MCK di Pasar Kidul