Warga Sirampog Brebes Gotong Royong Perbaiki Jalan Rusak, Mana Pemerintah?

ilustrasi Warga lakukan pengecoran jalan rusak secara swadaya
Sumber :
  • pexel @ Mabel Amber

Seorang sopir angkutan, Sugeng (39), mengaku nyaris kehilangan muatan akibat jalan yang berlubang dan becek.

Tak Cuma Janji! Bupati Magelang Grengseng Pamuji Buka Ruang Aspirasi, Warga Bebas Curhat ke Pemerintah

Dikutip dari akun Instagram @pesonategal, Sugeng mengatakan warga sudah lama minta bantuan, tapi karena tidak direspons sehingga diusulkan diperbaiki sendiri.

Kini, warga Sirampog berharap aksi nyata mereka menjadi sinyal kuat kepada pemerintah kabupaten untuk segera turun tangan memperbaiki jalur penghubung penting ini secara menyeluruh dan berkelanjutan.

Warga Tak Bisa Tidur! Suara Proyek Unsoed Purwokerto Gemuruh hingga Dini Hari

Mereka tak ingin gotong royong yang mereka lakukan hanya menjadi solusi sesaat untuk masalah yang sudah berlangsung lama.