Tak Dilarang Bermusik! SD IT Mutiara Hati Buka Kesempatan untuk Novi Sukatani Mengajar Lagi
Senin, 24 Februari 2025 - 22:08 WIB
Sumber :
- Tangkapan Layar Instagram/jurnalis_banjarnegara, sukatani.band
"Selain guru kelas IV, Novi juga membimbing anak yang mau ikut lomba. Biasanya kaitannya dengan public speaking seperti pidato ataupun seni seperti nyanyi. Dia memang bagus," tuturnya.