Awas! Ini 7 Weton Wanita yang Dianggap Paling Sulit Setia Versi Primbon Jawa

Ilustrasi Weton wanita dianggap sulit setia
Sumber :
  • pexel @Asad Photo Maldives

Viva, Banyumas - Dalam budaya Jawa, weton atau hari lahir seseorang berdasarkan kalender Jawa dipercaya memengaruhi sifat dan karakter seseorang. Salah satu aspek menarik yang dibahas dalam Primbon Jawa adalah kecenderungan dalam hubungan asmara, termasuk potensi untuk setia atau sebaliknya.

Heboh! Warga Purbalingga Tangkap Perempuan Pengedar Uang Palsu di Pasar Badog Modus Beli Telur

Menurut kepercayaan tersebut, terdapat 7 weton wanita yang dianggap memiliki kecenderungan sulit setia yang dikutip dari akun Youtube Budaya Like karena watak bawaan yang penuh gairah, suka tantangan, dan cepat bosan.

Meski tidak bisa digeneralisasi, beberapa orang masih meyakini hal ini sebagai bagian dari karakter bawaan yang perlu dipahami dan disikapi bijak. Berikut ini 7 weton wanita yang dikenal ‘jago selingkuh’ menurut Primbon Jawa.

4 Weton Tersakti Spiritual Menurut Primbon Jawa, Miliki Wahyu Paku Bumi

1. Rabu Pon

Wanita yang lahir pada Rabu Pon digambarkan sebagai sosok penuh energi dan gemar eksplorasi. Dalam hubungan, mereka butuh variasi dan tidak suka rutinitas membosankan.

4 Weton Ucapan Keramat Idu Geni, Disebut Sebagai Lidah Api karena Alasan Tak Terduga

Jika merasa tidak dihargai atau hubungan stagnan, mereka bisa mulai mencari pelarian.

2.Selasa Wage

Halaman Selanjutnya
img_title