Bupati Banyumas Sadewo Soroti PPDB dan Minta Sekolah Kembali Ajarkan Budi Pekerti
Selasa, 15 Juli 2025 - 17:53 WIB
Sumber :
- Pemkab Banyumas
Langkah-langkah ini menunjukkan komitmen Pemkab Banyumas untuk mewujudkan sekolah ramah anak, bebas kekerasan, bebas pungutan, dan fokus pada pembentukan karakter siswa sejak dini.