Tensi Dakwah Habib Rizieq di Pemalang: Bentrok Ormas Meletus Meski Sudah Ada Surat Pernyataan Damai

Bentrok antara ormas terjadi di acara keagamaan di Pemalang
Sumber :
  • Tim tvOne - Teguh Joko Sutrisno

"Kami telah melakukan langkah cepat pengamanan dan evakuasi korban telah dilakukan, serta penyelidikan terhadap pihak-pihak yang melakukan provokasi atau tindakan kekerasan tengah berlangsung," ujar AKBP Eko Sunaryo.

Kemenag-Baznas Sediakan Pinjaman Lunak Lewat Masjid untuk Cegah Pinjol

Ia juga meminta agar seluruh pimpinan ormas meredam ketegangan.

“Kami minta agar para pimpinan kelompok baik PWI LS serta FPI, memberikan instruksi yang menenangkan kepada anggotanya. Jangan ada lagi bentrokan, jangan sampai ada korban susulan. Mari bersama-sama jaga keamanan wilayah,” tutupnya.

Jawa Tengah Pamer Potensi Peternakan di Bulan Bakti, Pemasok Protein Nomor 2 Nasional