OTT KPK Seret Wamenaker Noel, Sindiran Pedas Netizen: Tuntut Hukuman Mati Sesuai Janjimu
Sabtu, 23 Agustus 2025 - 10:54 WIB
Sumber :
- instagram @official.kpk
Publik Tunggu Kelanjutan Kasus Kasus Noel
Baca Juga :
Prabowo Sibuk Menulis Catatan Saat Macron Berpidato di KTT PBB, Netizen Penasaran Isinya
kini menjadi perhatian luas karena menyangkut kredibilitas pejabat negara. Banyak pihak menilai penetapan tersangka ini menjadi ujian serius bagi komitmen pemerintah dalam memberantas korupsi.
Meski proses hukum masih berjalan, sindiran publik seolah menjadi pengingat bahwa ucapan seorang pejabat bisa kembali menghantam dirinya sendiri. Noel yang dulu dikenal sebagai aktivis antikorupsi kini harus menghadapi kenyataan pahit dengan status tersangka KPK.