Bukan Keracunan, Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Klaim Siswa Hanya Belum Terbiasa Menu MBG

Ahmad Luthfi klarifikasi dugaan keracunan MBG
Sumber :
  • Pemprov Jateng

Kasus di Sragen menjadi evaluasi penting bagi pemerintah daerah dalam menjaga mutu dan distribusi makanan. Meski Luthfi menegaskan bukan keracunan, ia tetap meminta pengawasan ditingkatkan agar ke depan tidak menimbulkan keresahan publik.

Langkah Cepat Gubernur Luthfi Bikin Ketua BGN Kagum, Jawa Tengah Jadi Provinsi Terbaik Program MBG

Dengan pengawasan ketat, dukungan pemerintah daerah, serta koordinasi erat dengan BGN, program MBG di Jawa Tengah diharapkan berjalan lancar dan memberikan manfaat maksimal bagi para siswa.