Harus Tahu! Ribuan Warga Pati Gelar Doa Bersama untuk Affan Kurniawan dan Massa Aksi Jakarta
Senin, 1 September 2025 - 08:52 WIB
Sumber :
- Pemkab Pati
Melalui kegiatan ini, Pati memberikan contoh positif bahwa solusi terbaik dari konflik adalah dengan kembali pada semangat persaudaraan, doa, serta kebersamaan.
Tidak hanya menenangkan hati keluarga korban, tetapi juga menjadi pengingat bagi seluruh masyarakat untuk menjaga kedamaian di bumi Pati.