Gedung Negara Grahadi Ikut Rusak Saat Demo, AAUI Siap Tangani Klaim Asuransi

Ilustrasi Asuranasi Gedung Negara Grahadi yang rusak
Sumber :
  • pexel @Tahir Xəlfə

Langkah ini bertujuan memperkuat sinergi penanganan klaim serta menjaga stabilitas industri asuransi umum. Budi berharap ke depan tidak ada lagi aksi anarkis yang menimbulkan kerugian besar.

Hujan Deras dan Angin Kencang Terjang Temanggung, 13 Rumah Warga Rusak

Ia menegaskan bahwa keberadaan asuransi huru-hara menjadi salah satu instrumen penting dalam mendukung pemulihan ekonomi nasional, sekaligus memberikan perlindungan maksimal bagi masyarakat.