Fakta Baru Kasus Haji Sahroni: Dari Cekcok Rp750 Ribu hingga Bayi 8 Bulan Direndam di Bak Secara Tragis 1 Keluarga Tewas

Kasus Haji Sahroni ungkap motif tragis Rp750 ribu
Sumber :
  • Tiktok @resmobpolresindramayu_

Kasus Haji Sahroni menjadi pelajaran pahit bahwa permasalahan kecil bisa berujung tragedi besar bila diselesaikan dengan kekerasan. Publik berharap aparat hukum menindak tegas para pelaku agar keadilan bagi keluarga korban benar-benar ditegakkan.

Polisi Temukan Barang Bukti Mencurigakan di Kasus Terkuburnya 5 Jenazah Sekeluarga H Sahroni di Indramayu