Hujan Deras dan Angin Kencang Terjang Temanggung, 13 Rumah Warga Rusak
Kamis, 25 September 2025 - 07:57 WIB
Sumber :
- BPBD Temanggung
Meski tidak menimbulkan korban jiwa, kerugian materi dan psikologis tetap dirasakan warga yang terdampak. Dengan sinergi antara pemerintah daerah, aparat, relawan, dan masyarakat, diharapkan upaya mitigasi bencana di Kabupaten Temanggung dapat berjalan lebih efektif.