Pendatang Baru! QJmotor Fort 250 Siap Guncang Pasar Matic Premium, Xmax dan Forza Wajib Waspada!
Selasa, 4 Maret 2025 - 13:20 WIB
Sumber :
- Tangkapan Layar YouTube/Adalah FM
- SRV 600V – Cruiser bermesin V4 600cc, dibanderol Rp79,9 juta.
Baca Juga :
Primbon Jawa Ungkap 7 Weton Berenergi Kepemimpinan Kuat di Tahun 2025, Cek Sekarang, Nasibmu Bisa Berubah!
- SRV 250 AMT – Cruiser 250cc 2-silinder, dipasarkan Rp59,9 juta.
Kehadiran QJmotor di Indonesia tentu menjadi warna baru bagi industri otomotif roda dua.
Baca Juga :
Hati-Hati! 5 Weton Ini Konon Sulit Kaya Raya, Meski Kamu Sudah Kerja Keras Siang Malam di Tahun 2025
Dengan harga kompetitif, fitur modern, dan rencana ekspansi besar-besaran, merek ini berpotensi menjadi ancaman serius bagi pabrikan Jepang yang selama ini mendominasi pasar.