Shell Helix HX7 Plus atau Total Quartz 9000? Simak Mana yang Lebih Hemat, Tahan Lama, dan Cocok untuk Motor Matic Anda!
Rabu, 5 Maret 2025 - 11:27 WIB
Sumber :
- Tangkapan Layar YouTube/Bang anjar chanel
Dengan harga yang hampir sama, pengguna motor matic seperti NMAX, PCX, Aerox, Beat, dan Vario 125 bisa mempertimbangkan untuk menggunakan Shell Helix HX7 Plus guna mendapatkan pengalaman berkendara yang lebih baik dan perlindungan mesin yang lebih optimal.
Namun, bagi pengguna yang menginginkan alternatif oli yang tetap berkualitas baik, Total Quartz 9000 masih bisa menjadi pilihan yang cukup baik untuk motor matic mereka.