Retro Abis! Suzuki Sultanto 125 Lebih Ganteng dari Fazzio, Harga Rp21 Jutaan tapi Nggak Dijual di Sini?
Rabu, 25 Juni 2025 - 13:58 WIB
Sumber :
- YouTube/MOTO Z
Kecepatan puncaknya diklaim bisa mencapai 90 km/jam, mungkin agak lambat buat kamu yang suka ngebut.
Baca Juga :
Bukan Sekadar Lihat Mobil! Suzuki di GIIAS 2025 Tawarkan Test Drive Berhadiah Emas dan Hiburan Spektakuler
Harga dan Ketersediaan
Dengan bobot yang cukup ringan, hanya 110 kg, dan kapasitas tangki bahan bakar 5,9 liter, motor ini cukup praktis untuk penggunaan sehari-hari.
Baca Juga :
Cuma di GIIAS 2025! Test Drive Mobil Suzuki Bisa Bawa Pulang Logam Mulia, Main Game, Sampai Nonton Jamrud
Sayangnya, ukuran peleknya agak jomplang: 12 inci di depan dan 10 inci di belakang. Untuk pengereman, depan sudah cakram, sementara belakang masih tromol.
Nah, soal harga, Suzuki Sultanto 125 dipasarkan dengan harga 10.180 yuan di Tiongkok, atau sekitar Rp21 jutaan saja jika dikonversikan. Cukup murah, ya?
Tapi sayang, seperti yang sudah disebutkan, motor ini kemungkinan besar tidak akan pernah masuk ke Indonesia.