Juventus Terus Kejar Viktor Gyokeres Meski Harus Bersaing dengan Arsenal

Juventus intip peluang merekrut Viktor Gyokeres
Sumber :
  • Twitter @fabrizioromano

Angka ini tidak terlalu mengejutkan mengingat kualitas sang pemain dan siapa saja yang berpotensi ikut serta dalam perburuan tanda tangannya.

Skuad Juventus Liga Champions 2025-2026, Dusan Vlahovic Dibawa

Posisi Juventus dalam perlombaan ini masih belum jelas, tetapi mereka aktif mengumpulkan informasi dan menjajaki kemungkinan.