Twistea Indonesia: Ayam Goreng Juicy Favorit Mahasiswa di Jl. Kampus Purwokerto

Twistea Indonesia Purwokerto
Sumber :
  • Tiktok/referensicafepwt

VIVA, Banyumas – Buat kamu yang sering jajan di area Pusat Kuliner Jl. Kampus, Brubahan, Grendeng, Purwokerto Utara, Banyumas.

Data Terbaru Sigaokmas: Harga Beras dan Bawang Naik Lagi di Banyumas, Tapi Daging Turun Ini Daftar Lengkapnya!

Pasti gak asing dengan salah satu tenan paling hits satu ini, Twistea Indonesia.

Tempat makan ini jadi incaran banyak mahasiswa Purwokerto.

Kisah Mencekam ABK Kapal Ikan Banyumas yang Meledak di Samudera Hindia: Sempat Padamkan Api, Tiba Tiba Meledak

Karena menunya murah tapi gak murahan.

Salah satu andalan mereka adalah ayam goreng bawang putih.

Warga Banyumas Cemas! Bangunan Ponpes 4 Lantai di Grendeng Diduga Tak Kantongi IMB Khawatir Seperti Ponpes Al Khoziny

Teksturnya garing di luar, tapi bagian dalamnya tetap juicy dan lembut.

Porsinya pas, rasanya mantap, dan yang bikin makin happy.

Harganya cuma 15 ribu rupiah.

Bener-bener ramah kantong mahasiswa alias mahasiswa-able banget.

Selain menu lokal, mereka juga menyediakan berbagai pilihan western food.

Dengan harga yang masih sangat terjangkau.

Jadi kalau kamu lagi pengin variasi makanan tapi budget tetap terbatas.

Twistea jadi solusi pas buat perut dan dompet.

Tempatnya juga nyaman, ada area dine in.

Yang bisa kamu pakai buat makan bareng teman atau istirahat sejenak setelah kuliah.

Buka setiap hari dari pukul 07.30 – 20.30 WIB.

Kalau mager keluar, kamu juga bisa pesan menu mereka via layanan online delivery.

Dengan pilihan menu yang enak, harga bersahabat, dan lokasi strategis di pusat keramaian mahasiswa.

Gak heran kalau Twistea Indonesia jadi salah satu spot kuliner yang makin digemari.