Bupati Sadewo di Job Fair Banyumas 2025: Jangan Takut Coba Hal Baru, Kesempatan Kerja Terbuka Lebar di Banyumas
Rabu, 8 Oktober 2025 - 05:19 WIB
Sumber :
- Pemkab Banyumas
Dengan tersedianya ribuan lowongan dari berbagai bidang, Pemerintah Kabupaten Banyumas berharap tingkat penyerapan tenaga kerja meningkat signifikan, sehingga mampu menekan angka pengangguran dan kemiskinan di wilayah tersebut.
Baca Juga :
Padel Fever Sampai Purwokerto! Siap Siap Serbu Lapangan Rita Padel Club di Rita SuperMall Banyumas
Job Fair Banyumas 2025 pun menjadi bukti nyata bahwa Banyumas tidak hanya membuka peluang, tetapi juga menyiapkan generasi kerja tangguh dan siap bersaing di era digital.