Dulu Ramai Kini Lengang, Terminal Tipe A Cilacap Kehilangan Penumpang, Kondektur Hanya Andalkan Pedagang
Sabtu, 21 Juni 2025 - 06:42 WIB
Sumber :
- pexel @ Ahmet Taha Akkaya
Selain meningkatkan layanan, perlu inovasi dalam menarik kembali minat masyarakat terhadap angkutan umum. Jika tidak, terminal bisa terus sepi, dan ribuan pekerja kecil kehilangan penghidupan mereka.