Robodog Polri Rp3 Miliar: Inovasi Lokal atau Cuma Ganti Label Robot China?
Kamis, 3 Juli 2025 - 07:00 WIB
Sumber :
- Youtube Sekretariat Presiden
Jika terbukti hanya rebranding, hal ini bisa menjadi preseden buruk dalam pengelolaan teknologi nasional, sekaligus mencoreng semangat kemandirian inovasi yang digaungkan.