Tragis! Elyasa Meninggal Saat Lari 7 Km di Kebumen Geopark Trail Run 2025
Selasa, 15 Juli 2025 - 19:11 WIB
Sumber :
- pexel @RUN 4 FFWPU
Kebumen Geopark Trail Run 2025 yang semula dirayakan sebagai ajang promosi wisata dan olahraga lintas alam, kini juga menjadi pengingat akan pentingnya keselamatan dan kesadaran kesehatan diri saat berlomba.