Cilacap Sheen of Java Run 2025: 900 Peserta Padati Alun Alun, Meriah dan Penuh Energi

Ratusan peserta ramaikan Sheen of Java Run 2025
Sumber :
  • Pemkab Cilacap

“Semoga kegiatan positif ini tidak berhenti di sini. Kita ingin menjadikan Cilacap sebagai daerah yang sehat, penuh energi, dan bercahaya melalui kegiatan sport tourism,” tambahnya.

BMKG Peringatkan Hujan Ekstrem di Cilacap Banyumas, Siap Siap Hadapi Musim Basah Lebih Awal!

Kemeriahan acara ini menunjukkan bahwa olahraga bukan hanya soal kecepatan, tetapi juga konsistensi, kebersamaan, dan semangat menuju kehidupan yang lebih sehat. Dengan keberhasilan penyelenggaraan tahun ini, Cilacap Sheen of Java Run 2025 diyakini akan meninggalkan kesan positif serta menjadi inspirasi bagi event serupa di masa mendatang.