45 Tahun Bertahan! Kisah Mbah Warsi Produksi Emping Melinjo di Magelang Hingga Laris Manis Sampai Yogyakarta
Selasa, 16 September 2025 - 06:22 WIB
Sumber :
- Pemkab Magelang
Dengan kerja keras, konsistensi, dan menjaga kualitas, usaha emping melinjo ini mampu memberi nilai ekonomi sekaligus melestarikan kuliner khas Nusantara.