Jay Idzes Diincar Genoa, Bakal Dilatih Mantan Gelandang Timnas Prancis

Jay Idzes jadi incaran Genoa di bursa transfer musim panas
Sumber :
  • Instagram @veneziafc

Kehadiran Jay Idzes diharapkan bisa mengantrol posisi musim ini atau bahkan dapat menempatkan Genoa di kompetisi antar klub Eropa musim depan.

Optimis Indonesia Dapat Berprestasi di Masa Depan, Eks Asisten Shin Tae yong: Harus Terus Melangkah