TVRI Resmi Punya Hak Siar Piala Dunia 2026, Warga Bisa Nobar Timnas Indonesia Gratis Jika Lolos Kualifikasi
Selasa, 30 September 2025 - 22:33 WIB
Sumber :
- X @timnasindonesia
Jika Tim Merah Putih berhasil melaju, masyarakat Indonesia dapat menyaksikan perjalanan tim nasional secara langsung melalui siaran TVRI, tanpa biaya tambahan.