Kecelakaan di Parakancanggah Banjarnegara, Sepeda Motor Vs Pejalan Kaki Hendak Menyeberang
Selasa, 12 Agustus 2025 - 07:48 WIB
Sumber :
- Tangkapan layar/Instagram @banjarnegaraterkini
Kemudian seorang wanita yang menurut keterangan merupakan pegawai kantor BPJS hendak menyeberang.
Menurut keterangan beberapa warga di lokasi, pengendara motor tersebut berkendara dengan kecepatan cukup tinggi dan ugal-ugalan, karena jarak antara korban yang sudah sangat dekat, sehingga kecelakaanpun tak dapat terhindarkan.
Kejadian itu mengakibatkan korban pejalan kaki diduga mengalami patah tulang kaki.
Baca Juga :
Insiden Laka Lantas: Truk Bermuatan Pupuk Terguling di Jalan Raya Pagentan – Banjarnegara
Saat ini korban telah di evakuasi oleh tim medis PMI Banjarnegara dan dibawa ke RSUD Banjarmegara untuk mendapatkan perawatan.