4 Tempat Beli Getuk Goreng Banyumas untuk Oleh-oleh Keluarga di Rumah, Ada yang Buka 24 Jam!

Tempat Beli Getuk Goreng Banyumas
Sumber :
  • banyumaskab.go.id

Terletak di Jl. Jend. Sudirman No. 155, Sokaraja Kulon, tempat ini tidak hanya menyajikan getuk goreng segar, tetapi juga menjual berbagai produk UMKM lokal lainnya.

Padel Fever Sampai Purwokerto! Siap Siap Serbu Lapangan Rita Padel Club di Rita SuperMall Banyumas

Layanan yang ramah serta area toko yang luas memberikan pengalaman berbelanja yang menyenangkan.

Hebatnya lagi, toko ini juga beroperasi selama 24 jam penuh. Kontak yang tersedia adalah 0812-2971-8740.

testing tagging ah lagi correction2

Empat lokasi ini membuktikan bahwa getuk goreng tetap menjadi kuliner khas Banyumas yang tak lekang oleh waktu.

Baik untuk dinikmati langsung maupun dibawa sebagai oleh-oleh, getuk goreng selalu berhasil membawa kehangatan rasa rumahan.

Harga Sembako di Banyumas Merangkak Naik! Beras, Cabai, dan Telur Kompak Bikin Dompet Warga Panas