Ilham Habibie Ungkap Mobil Warisan BJ Habibie yang Belum Lunas Dibeli Ridwan Kamil Usai Diperiksa KPK

Ilham Habibie usai diperiksa KPK soal kasus korupsi BJB
Sumber :
  • instagram @ilham.a.habibie

“Ayah saya memang penggemar otomotif. Karena ada dua mobil yang sama, salah satunya dijual untuk membiayai perawatan yang lain,” ujarnya. Pihak KPK sebelumnya membenarkan bahwa mobil tersebut masih tercatat atas nama BJ Habibie.

Dari Wakil Dirut BRI hingga Terjerat Dugaan Korupsi Mesin EDC, Inilah Jejak Karir Catur Budi Harto

“Kalau tidak salah, STNK-nya pun masih atas nama beliau,” kata Plt Deputi Penindakan KPK, Asep Guntur Rahayu. Dalam kasus korupsi BJB, KPK telah menetapkan mantan Dirut BJB Yuddy Renaldi serta empat tersangka lain, termasuk sejumlah pihak swasta.

Namun hingga berita ini ditulis, tim hukum Ridwan Kamil belum memberikan klarifikasi terkait pernyataan Ilham Habibie.

Kasus Korupsi Mesin EDC BRI, KPK Sita Sepeda Rp150 Juta dari Catur Budi Harto dan Telusuri Aliran Dana Vendor